Bank Rakyat Indonesia (Persero) TBK, bermaksud mengadakan acara Sharing Session yang bertema ” Kongkow Bareng Pakar IT Bank BRI ” yang akan diselenggarakan pada :
- Hari / Tanggal : Kamis, 13 Agustus 2015 2015
- Waktu : 10.00 Wib – Selesai
- Tempat : Gedung Widya Puraya LP2MP Ruang SNMPTN Lt. 2 Universitas Diponegoro Semarang
Pendaftaran dibuka sampai dengan tanggal 12 Agustus 2015
Di Gedung Rektorat UNDIP Bagian Kesejahteraan Mahasiswa ( Kesma Undip )
Adapun persyaratan pendaftaran acara tersebut sebagai berikut :
- Lulusan S1 dari program Studi Ilmu Komputer / Informatika atau Teknik Sistem Komputer
- IPK Minimal 3,00.
- Berusia Maksimal 27 Tahun
- Bersedia Mengikuti Seluruh Tahapan Seleksi
- Belum Menikah dan Bersedia Tidak Menikah Sampai Dengan 1 (satu) Tahun Sejak Diangkat Sebagai Pekerja Tetap BRI
- Bersedia Ditempatkan Diseluruh Unit Kerja BRI Wilayah Indonesia dan Luar Negeri
TIPS AGAR TIDAK DITIPU SAAT MELAMAR PEKERJAAN :
- Pastikan perusahaan diatas memang ada
- Pastikan anda melamar di kantor yang benar
- Jangan mau jika dimintai sejumlah uang dengan alasan apapun
- Jangan mudah percaya dengan gaji besar tapi pekerjaan mudah
- Hati-hati jika ada perusahaan yang mengiming-imingi jabatan tinggi
Posting Komentar